Kamis, 05 Juli 2012

Blog = ATM di Internet = Tinggal tarik uang


Siapapun dapat menampilkan iklan di suatu website. Ada beberapa cara untuk melakukan ini, Jika anda sudah mempunyai website, anda sudah dalam track yang benar. Jika anda belum, maka anda perlu untuk membangun website terlebih dahulu, atau mungkin anda dapat membeli website. Atau jika anda ingin yang lebih lagi, anda bisa menggunakan Jasa Pembuatan Website dalam pembuatan website anda. Jikalau anda sudah siap dan sudah menjalankan sebuah website. Anda sekarang dapat belajar bagaimana caranya untuk mendapatkan uang dengan beriklan di website anda dengan hanya melakukan sedikit riset tentang target audience anda.

Step by Step

1. Beli atau bangun sebuah website
Anda dapat membuat sebuah website atau membeli atau menggunakan layanan jasa pembuatan website seperti yang saya ucapkan diatas.

2. Ikuti program affliate 
Program Affliate adalah jaringan dimana kita dapat memilih advertiser kita. Beberapa Search Engine bahkan menawarkan beberapa program untuk beriklan melalui mereka. Google Adwords contohnya

3. Pertimbangkan audience dan tentukan tipe beriklan yang ingin Anda lakukan.
Lengkapi iklan anda dengan pengetahuan riset siapa audience anda. Pengunjung biasanya akan lebih menguntungkan anda jika iklan yang anda tawarkan adalah sesuatu yang membuat mereka tertarik.

4.Pillihlah iklan dari program affliate yang telah Anda ikuti
Ada beberapa tipe iklan yang dapat ditayangkan di website anda.
  • Pay per click adalah tipe iklan yang paling populer. Setiap Advertiser membayar setiap kali iklan di website anda di klik oleh pengunjung.
  • Pay per impression dibayar sesuai dengan jumlah berapa kali iklan anda ditayangkan di website anda. Ini berarti setiap 1000 kali tayangan, anda akan mendapatkan bayaran. Setiap Advertiser diharuskan untuk membayar, tetapi biasanya bayarannya ini akan kecil karena tayangan akan dihitung setiap kali seseorang membuka website anda.
  • Pay per sale dapat membuat profit terbesar, tetapi ini juga tidak terjadi sesering pay per click ataupun pay per impression. Tipe iklan ini tidak hanya membutuhkan pelanggan untuk datang mengklik iklan akan tetapi juga diharuskan untuk membeli item ataupun jasa.
5. Letakkan iklan pada website Anda
  • Pilihlah tipe banner yang akan anda pakai. Banner adalah iklan permanen yang akan tinggal menetap di website anda.
  • Jika anda sudah memilih program affiliate yang sesuai dengan anda, iklan akan dipasang di website kita sesuai dengan isi konten website kita. Dengan begini, iklan akan berhubungan dengan konten dan akan lebih banyak pengujung yang tertarik dengan iklan kita
6. Promosikan website Anda lewat media
Anda dapat mempromosikan website anda lewat media sehingga dapat mendapatkan lebih banyak pengunjung, seperti Twitter Marketing, Facebook Marketing, dan lain lain.

Oh iya, jangan lupa!
Terkadang jasa Advertising Agency juga berguna untuk mempromosikan 2 sesuatu.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar